Rekomendasi Fundamental di web berita Forexfactory calender pada hari Senin,25-03-2013 hanya ada 3 berita yang akan
dirilis Namun hanya satu berita dengan Med Impact di zona Inggris yang perlu kita cermati.
Kita lihat di ForexFactoryCalender yang akan dirilis pada hari ini diantaranya :
Jam 16:30 akan ada berita dari GBP(Low_Impact) dengan nilai Previous= 32.3K dan Forecast= 33.6K
Jika
nantinya setelah berita dirilis nilai Actual >Forecast (hijau) maka
mata uang GBP akan menguat,namun jika ternya Actual<Forecast (merah)
maka mata uang GBP akan melemah.
Kita ingat pada hari kemarin jum'at dirilisnya berita dari Zona Europe pada jam setengah 5 dengan nilai actual yang buruk(merah) namun malah mengangkat nilai mata uang EUR. itu disebabkan karena adanya perbaikan di sektor keuangan pada zona Eropa seminggu yang lalu. Nah mungkin sebagai trader di bidang Fundamental mesti harus bisa membaca indikator ekonomi secara jauh dan meluas,bukan hanya mengolah pada satu berita saja, terutama untuk mata uang EUR.
Sekian saja, semoga analisis hari ini membantu teman-teman.
Semoga Bermanfaat
*Dwikun